Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Achmad Ramzi

  Pendekatan kardinal adalah salah satu cara dalam menganalisis perilaku konsumen berdasarkan asumsi bahwa tingkat kepuasan pelanggan/konsumen dapat diukur dengan satuan nominal tertentu, seperti uang, jumlah, atau unit. Oleh karena itu, pendekatan ini disebut juga dengan pendekatan kardinal (cardinal approach). Beberapa faktor yang mempengaruhi tingkat konsumsi seseorang antara lain: tingkat pendapatan, tingkat pendidikan, tingkat dan jenis kebutuhan, kebiasaan masyarakat, status sosial, dan selera masyarakat. Ciri-ciri perilaku konsumen yang bersifat rasional antara lain: Konsumen memilih barang berdasarkan kebutuhan. Barang yang dipilih konsumen memberikan kegunaan optimal bagi konsumen. Konsumen memilih barang yang mutunya terjamin. Konsumen memilih barang yang harganya sesuai dengan kemampuan konsumen. perilaku konsumen yang cenderung tidak rasional memiliki ciri-ciri antara lain: Konsumen memilih barang bukan berdasarkan kebutuhan, melainkan gengsi atau karena ingin pamer. Konsum

Achmad Ramzi

Gambar
  Elastisitas Permintaan Elastisitas permintaan ( elasticity of demand ) adalah pengaruh dari perubahan harga terhadap besar kecilnya jumlah permintaan barang atau tingkat kepekaan dari perubahan jumlah permintaan barang terhadap suatu perubahan dari harga barang. Sedangkan besar kecil nya suatu perubahan permintaan tersebut dinyatakan dalam koefisien elastisitas atau angka elastisitas yang di simbolkan ( E ), yang dinyatakan dalam rumus berikut ini : Keterangan : ·        ΔQ = perubahan terhadap jumlah permintaan. ·        ΔP = perubahan dari harga barang. ·        P = harga awal. ·        Q = jumlah permintaan awal. ·        E d  = elastisitas dari permintaan. ·        Contoh ·        Pada saat harga Rp500,00 jumlah barang yang diminta 25 unit, kemudian harga turun menjadi Rp450,00 jumlah barang yang diminta 50 unit. Hitunglah besar koefisien elastisitasnya! ·        Jawab: 1. Macam – Macam Elastisitas Permintaan Elastisitas permintaan ada 5 macam yaitu: